Materi Iklan
Dilarang memasang iklan yang materinya mengandung unsur berikut:
- Menjurus kepada kesukuan, agama, ras dan antar golongan (sara)
- Menggunakan huruf lain yang bukan huruf latin, kecuali jika digunakan untuk merek dagang, logo perusahaan, penerbangan, lambang negara, bendera negara, alamat atau nama jalan di suatu negara
- Menggunakan ungkapan superlatif atau over promised (misalnya : ter..., paling, satu-satunya) tentang manfaat atau keberadaan suatu produk/ jasa, kecuali didukung bukti-bukti yang dapat dipertanggungjawabkan
- Memuat gambar dan/atau anjuran mengonsumsi minuman keras
- Memuat gambar/ foto yang dapat dikategorikan porno, seronok atau menyerang perasaan susila
- Yang dapat menimbulkan permusuhan antar negara, misalnya : gambar mata uang yang dirobek/ digunting/ kusut, gambar bendera yang dirobek, dll
- Iklan panti pijat dan iklan lowongannya, diskotik/ karaoke
- Iklan obat/ pengobatan/ alat medis yang belum terdaftar secara resmi di BPOM (Badan Pengawas Obat dan Makanan)
- Iklan investasi, baik mencari atau menyediakan dana/ modal, kecuali lembaga keuangan
- Iklan lowongan yang meminta perangko untuk balasan, uang atau barang berharga lainnya
- Iklan berbau mistik, kecuali iklan nomor hoki dan keberuntungan.
- Khusus untuk iklan yang dibuat/ di-design oleh IniKabarKu.com, dilarang untuk dipasang di situs/ website lain tanpa ijin tertulis dari IniKabarKu.com.
Disclaimer
- IniKabarKu.com tidak memikul tanggung jawab atau kewajiban yang timbul dari setiap isi iklan dan juga tidak bertanggung jawab atas setiap kesalahan, pencemaran nama baik, fitnah, kepalsuan atau ketidaktepatan dari materi iklan yang dikirim oleh pengguna.
- IniKabarKu.com tidak bertanggung jawab atas setiap masalah teknis pada peralatan komputer pribadi, server, software yang diakibatkan kemacetan internet termasuk kerusakan pada komputer pribadi terkait pengaksesan IniKabarKu.com.
- IniKabarKu.com tidak memikul tanggung jawab atas setiap kesalahan user dalam proses pengisian atau pengiriman materi iklan, dan IniKabarKu.com beserta pihak media berhak untuk melakukan proses penyuntingan materi iklan sesuai ketentuan yang berlaku.
- IniKabarKu.com mempunyai hak untuk memutuskan iklan yang ditayangkan dan mencabut iklan yang tidak sesuai dengan peraturan pemasangan iklan, maupun dengan mempertimbangkan berbagai alasan tertentu. Peraturan ini akan selalu diperbarui dan dapat berubah sewaktu-waktu.
- Dengan memasang iklan di IniKabarKu.com maka pihak pemasang iklan berarti sudah membaca dan menyetujui ketentuan ini.
Klik tombol di bawah ini untuk memasang iklan Anda:
atau telp +62 81806520156